Selamat Datang ke Ruai Aman. Blog Berinformasi dan BerilmiahTerima kasih atas kunjungan anda. Kehadiran anda amat dialu-alukan.

Welcome To My Ruai

Mar 9, 2011

Mikroorganisma Patogen

Definisi
Patogen (Bahasa Yunani: "penyebab penderitaan") adalah agen biologis yang menyebabkan penyakit . Ia mengganggu fisiologi normal manusia, haiwan dan tumbuhan.

Mikroorganisme hidup disemua tempat: dalam air, tanah dan dipermukaan tubuh seperti kulit, sistem pencernaan (usus) dan daerah lain yang terbuka (seperti mulut, sistem pernafasan atas, vagina dan sistem perkemihan bagian bawah).

Kebanyakan mikroorganisme adalah tidak berbahaya bahkan berguna kepada tubuh. Mikroorganisme merupakan jasad hidup yang mempunyai ukuran sangat kecil.

Keburukan Mikroorganisme
i. Penyebab penyakit, baik pada manusia, hewan maupun tumbuhan
- Misalnya Strptococcus pneumoniae penyebab pneumonia

ii. Penyebab kebusukan makanan (spoilage)
- Mikroorganisme seperti bakteri, khamir (yeast) dan kapang (mould) dapat menyebabkan perubahan yang tidak dikehendaki pada visual, bau, tekstur atau rasa suatu makanan.

iii.Penyebab keracunan makanan (food borne disease).
Bakteria penghasil racun (misalnya spora C. Botulinum dan Bacillus cereus. Spora dapat masuk ke dalam air melalui debu/tanah, kotoran hewan, dan makanan.
Jika makanan atau minuman dan air bersih dicemari menyebabkan keracunan makanan.

iv. Menimbulkan pencemaran
Makanan tercemar juga membawa bakteria patogen misalnya E. coli.

Kebaikan mikroorganisme
i. Bidang pertanian
a. Meningkatan kesuburan tanah- bakteri yang hidup dalam tanah (misalnya Azetobacter) mampu untuk mengikat molekul-molekul nitrogen untuk kesuburan.
b. Agen pembusuk asli, yang akan menguraikan sampah organik - dapat mengurangkan kuantiti sampah, menyuburkan tanah dan dapat menjadi sumber nutrisi bagi tumbuhan misalnya bakteria Streptomyces.
c. Mikroba sebagai agen biokontrol. Mikroba yang dapat mengendalikan hama tanaman. Cthnya, Bauveria bassiana mampu menyerang dan membunuh serangga hama.

ii. Bidang makanan dan industri
Beberapa bahan makanan dibuat dengan menggunakan mikroorganisme sebagai bahan utama prosesnya, misalnya;
a. pembuatan bir dan minuman anggur dengan menggunakan ragi.
b. pembuatan roti dan produk air susu dengan bantuan bakteri asam laktat.
c. pembuatan cuka dengan bantuan bakteria cuka.

iii. Produksi makanan tambahan: Produksi ragi, bakteria dan alga dari media murah mengandung garam nitrogen non organik , cepat saji, dan menyediakan sumber protein yang sering digunakan sebagai makanan tambahan untuk manusia dan haiwan.

iv. Produksi minuman alkohol: Pembuatan bir dan wain dan poduksi minuman alkohol lain yang merupakan proses bioteknologi berskala besar paling tua.

v. Produksi vaksin: Sel mikroorganisme digunakan untuk produksi vaksin.


Bidang kesihatan
Salah satu manfaat mikroorganisme dalam bidang kesihatan adalah dalam menghasilkan antibiotik. Bahan antibiotik dibuat dengan bantuan fungus dan bakteria lain. Antibiotik ini merupakan obat yang paling mujarab untuk memerangi infeksi jangkitan bakteria.

Manfaat/Kegunaan Bakteria Yang Menguntungkan Bagi Kehidupan :
1. Membantu menyuburkan tanah dengan menghasilkan nitrat
2. Pengurai sisa makhluk hidup dengan pembusukan
3. Fermentasi dalam pembuatan makanan dan minuman
4. Penghasilan ubat-ubatan seperti antibiotik
5. Mengurai sampah untuk menghasilkan tenaga
6. Membantu dalam pembuatan zat-zat kimia, dll

Kesan Buruk Bakteria Yang Merugikan Bagi Kehidupan Manusia:
1. Menyebabkan penyakit bagi makhluk hidup termasuk manusia (bakteria parasit/patogen)
2. Membusukkan makanan
3. Merosakkan tanaman dengan serangan penyakit yang merugikan (bakteria parasit/patogen)
4. Menimbulkan bau yang tidak sedap [pembusukan]
5. Membuat tubuh manusia kotor dipenuhi bakteria yang mengakibatkan bau badan
Bakteria adalah suatu organisme yang jumlahnya paling banyak dan tersebar luas dibandingkan dengan organisme lainnya di bumi.
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...